Tahukah Kawan Kagama Pertanian, berdasarkan data dari Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian, petani muda di Indonesia yang berusia 20-39 tahun hanya berjumlah 2,7 juta orang. Jumlah ini hanya sekitar 8 persen dari total petani kita yang berjumlah 33,4 juta orang.
Dan pada webinar kali ini, Kagama Pertanian dengan bangga menghadirkan salah satu dari 8 % petani tersebut. Petani millenial ini adalah petani cabai dari Kabupaten Magelang. Sekali panen, omsetnya bisa mencapai puluhan juta rupiah. Dia adalah Pulung Widi Handoko, S.P, Alumni Fakultas Pertanian UGM Angkatan 2014.
Jangan lupa jadwal pelaksanaanya:
đź“… Kamis, 15 April 2021
đź•Ą 10.00 – 12.00 WIB
Melalui zoom dan live streaming YouTube Kagama Pertanian
Acara ini gratis dan terbuka untuk umum. Ayo segera daftarkan di: s.id/wbnpgc2
Peserta yang bergabung akan mendapatkan e-sertifikat serta doorprize menarik bagi peserta yang beruntung.
Informasi dan pertanyaan, hubungi sosial media kami:
http://www.instagram.com/kagamapertanian
http://www.facebook.com/kagamapertanian
http://www.youtube.com/c/KagamaPertanian